xiPERANCANGAN DAN ANALISIS PENERAPAN METODE PID-FUZZYPADA PENGENDALIAN LEVEL CONTROL VALVE DEAERATORPLTU EMBALUT UNIT 3 PT CAHAYA FAJAR KALTIM TENGGARONG SEBERANG KALIMANTAN TIMUR

Hasbullah, Jhordya Agustin (2020) xiPERANCANGAN DAN ANALISIS PENERAPAN METODE PID-FUZZYPADA PENGENDALIAN LEVEL CONTROL VALVE DEAERATORPLTU EMBALUT UNIT 3 PT CAHAYA FAJAR KALTIM TENGGARONG SEBERANG KALIMANTAN TIMUR. Bachelor thesis, Institut Teknologi Kalimantan.

[img]
Preview
Text
04161035_cover.pdf

Download (78kB) | Preview
[img]
Preview
Text
04161035_abstrak_id.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
04161035_chapter_1.pdf

Download (4MB) | Preview
[img]
Preview
Text
04161035_chapter_2.pdf

Download (12MB) | Preview
[img] Text
04161035_chapter_3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (44MB)
[img] Text
04161035_chapter_4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (21MB)
[img]
Preview
Text
04161035_bibliography.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Deaeratormerupakan alat deaerasi yangbiasadigunakan di pembangkit listrik tenaga uap yang berfungsi untuk menghilangkan oksigen atau gas-gas terlarut lainnya pada feedwater sebelum masuk ke boiler.Proses deaerasi pada air umpan yang dilakukan di deaeratorakan menyebabkan levelair umpan yang harus dialirkan ke boilerakan berkurang. Sehingga perlu digunakannya sistem pengendalian levelair umpan yang ada di deaerator. Pada tugas akhir ini akan dilakukan perancangan dan analisis untuk penerapan metode PID-Fuzzypada pengendalian level control valve deaeratorPLTU Embalut PT Cahaya Fajar Kaltim dengan menggunakan pemodelan matematis pendekatan laju aliran air yang masuk dan pendekatan bentuk tangki berupa tabung. Analisis yang dilakukan berupa analisis responstransien dari sistem yaitu deaeratorunit3 PLTU Embalut. Pada proses perancangan kendali dilakukan penalaan parameter PID controller yang didapatkan dengan menggunakan metode Ziegler Nichols serta dengan menggunnakan parameter PID yang telah digunakan oleh perusahaan. Perancangan FuzzyLogic Controldilakukan dengan metode Mamdani yang nantinya akan digunakan untuk men-tuning nilai dari parameter PID agar mendapatkan hasil responstransien sistem yang lebih baik. Dari hasil responstransien sistem didapatkan hasil PID-fuzzyterbukti lebih baik memperbaiki responstransien sistem dibandingkan denganPID controller. Metode kendali PID Ziegler Nichols-fuzzymemberikan responsberupa maximum overshoot 0,505%, maximum undershoot1,264%, dan error steady state 0% serta rise time 3,570 detikpada kondisi setpoint konstan. Pada kondisi setpointdinamis berupa maximumovershoot 0,749%, maximum undershoot 0,505% dan error steady state 0% serta rise time 3,578 detik.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknologi Industri dan Proses > Teknik Elektro
Depositing User: Admin Perpustakaan ITK
Date Deposited: 21 Jun 2021 05:26
Last Modified: 21 Jun 2021 05:26
URI: http://repository.itk.ac.id/id/eprint/3877

Actions (login required)

View Item View Item