RANCANG BANGUN TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL TIPE SAVONIUS UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK DC SKALA MIKRO - Sumbit Journal

Rahman, Angga Aulia (2022) RANCANG BANGUN TURBIN ANGIN SUMBU VERTIKAL TIPE SAVONIUS UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK DC SKALA MIKRO - Sumbit Journal. Bachelor thesis, Institut Teknologi Kalimantan.

[img] Text
04181013_cover.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 October 2023.

Download (236kB) | Request a copy
[img] Text
04181013_abstract_en.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (450kB) | Request a copy
[img] Text
04181013_abstract_id.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 October 2023.

Download (519kB) | Request a copy
[img] Text
04181013_chapter_1.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
04181013_conclusions.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (520kB) | Request a copy
[img] Text
04181013_bibliography.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (630kB) | Request a copy
[img] Text
04181013_chapter_4.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
04181013_chapter_3.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (9MB) | Request a copy
[img] Text
04181013_chapter_2.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (8MB) | Request a copy
[img] Text
04181013_Lembar Persetujuan Publikasi Ilmiah (Form. TA-020).pdf
Restricted to Repository staff only until 1 October 2023.

Download (282kB) | Request a copy
[img] Text
04181013_paper.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 October 2023.

Download (8MB) | Request a copy

Abstract

Diantara sumber energi terbarukan, energi angin memiliki potensi besar untuk menjadi sumber energi terbarukan saat ini. Pada proses konversi energi angin menjadi energi lisrik dibutuhkan sebuah turbin angin. Berbeda dengan turbin angin sumbu vertikal lainnya, jenis savonius merupakan tipe yang mampu menerima angin dari segala arah dan memiliki torsi awal yang besar pada kecepatan angin yang rendah, maka dari itu dipilih turbin angin sumbu vertikal dengan tipe savonius. Berdasarkan simulasi dengan software ansys, desain turbin angin sumbu vertikal tipe savonius yang paling effisien terdapat pada desain dengan perbandingan luas sapuan 0,8 dengan 3 (tiga) buah sudu dibandingkan dengan perbandingan 0,6 dan 1,2. Desain dengan perbandingan 0,8 memiliki torsi 2,249 Nm, velocity result 3,86 m/s, dan streamline result 7,965 m/s. Kinerja turbin angin pada pengujian wind tunnel menghasilkan nilai rpm pada kecepatan 1 m/s sebesar 40,35 rpm dan pada kecepatan 5 m/s sebesar 221,8 rpm. Berdasarkan hasil pengujian yang dilakukan menggunakan wind tunnel dan pengujian langsung pada Pantai Manggar, pengujian dengan wind tunnel pada kecepatan 5 m/s menghasilkan tegangan 15,25 V, sedangkan pengujian langsung pada Pantai Manggar dengan kecepatan angin yang hampir mirip yaitu 5,2 m/s menghasilkan tegangan 19,15 V. Pada pengujian dengan wind tunnel didapatkan daya maksimal sebesar 0,127185 W, sedangkan pengujian langsung pada Pantai Manggar mendapatkan daya maksimal sebesar 0,227502 W. Desain turbin angin sumbu vertikal tipe savonius ini dapat menjadi referensi data untuk pembangkit listrik skala mikro.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknologi Industri dan Proses > Teknik Elektro
Depositing User: Angga Aulia Rahman
Date Deposited: 19 Jul 2022 03:42
Last Modified: 19 Jul 2022 03:58
URI: http://repository.itk.ac.id/id/eprint/18936

Actions (login required)

View Item View Item