Sistem Pemantauan Aktivitas Lansia Dengan Computer Vision – Submit Journal

Bagus P., Mohamad Rizky D. (2022) Sistem Pemantauan Aktivitas Lansia Dengan Computer Vision – Submit Journal. Bachelor thesis, Institut Teknologi Kalimantan.

[img] Text
04171041_cover.pdf

Download (388kB)
[img] Text
04171041_abstract_en.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
04171041_abstract_id.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
04171041_chapter_1.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
04171041_chapter_2.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (445kB) | Request a copy
[img] Text
04171041_chapter_3.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (327kB) | Request a copy
[img] Text
04171041_chapter_4.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (662kB) | Request a copy
[img] Text
04171041_conclusions.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
04171041_bibliography.pdf
Restricted to Registered users only until 1 October 2023.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
04171041_Lembar Persetujuan Publikasi (Form.TA-020).pdf
Restricted to Repository staff only until 1 October 2023.

Download (545kB) | Request a copy

Abstract

Populasi lansia di Indonesia telah meningkat dari 10,7% pada tahun 2020 menjadi 2 kali lipat hingga 20% pada tahun 2045 yang akan datang. Fenomena tersebut mempengaruhi produktivitas dalam jumlah yang cukup besar. Lansia lebih rentan mengalami penurunan seiring bertambahnya umur sehingga sering menyebabkan aktivitas atau kegiatan sehari-hari yang dilakukan terganggu. Kecenderungan lansia untuk tinggal sendiri dengan alasan tidak mau merepotkan keluarga berpotensi mengalami peningkatan resiko kecelakaan yang fatal apabila tidak adanya pemantauan. Dalam penelitian ini dilakukan pemantauan untuk mengetahui aktivitas lansia berdasarkan postur tubuh dan zona aktivitas dengan computer vision. Proses pengambilan citra manusia menggunakan webcam yang kemudian data citra diolah menjadi koordinat postur tubuh menggunakan Blazepose. Output koordinat postur tubuh dari Blazepose berupa 33 koordinat yang akan dilakukan penyerdehanaan menjadi 8 koordinat. Delapan titik koordinat diproses menggunakan Multi-Layer Perceptron dengan 1 hidden layer dan 100 hidden unit untuk proses klasifikasi postur tubuh yang terbagi menjadi berdiri, duduk dan berbaring. Klasifikasi zona aktivitas menggunakan Point in Polygon berdasarkan koordinat perspektif webcam dari monitor peneliti yang akan dibagi menjadi 3 yaitu zona rileks, zona aktif, dan zona toilet. Dari pengolahan klasifikasi postur tubuh dan zona aktivitas disusun menjadi kalimat atau pesan SPK yang disimpan dalam bentuk datalog. Dari hasil uji perfomansi klasifikasi postur tubuh didapatkan nilai akurasi, presisi, dan recall terbaik dengan hasil sebesar 99.568%, 99.562%, dan 99.552%. Untuk hasil performa klasifiksi zona aktivitas didapatkan nilai akurasi, presisi, dan recall sebesar 92.728%, 93.814%, dan 92.521%.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Jurusan Teknologi Industri dan Proses > Teknik Elektro
Depositing User: Mohamad Rizky Dian Bagus Prasetya
Date Deposited: 20 Jul 2022 01:18
Last Modified: 20 Jul 2022 01:18
URI: http://repository.itk.ac.id/id/eprint/18985

Actions (login required)

View Item View Item