Novianto, Suhandayu (2020) PENGENDALIAN KUALITAS CRUDE PALM OIL PADA METODE STATISTICAL PROCESS CONTROL DENGAN MENGGUNAKAN INDIVIDUAL MOVING RANGE (I-MR) CHART. Bachelor thesis, Institut Teknologi Kalimantan.
|
Text
02151020_cover.pdf Download (405kB) | Preview |
|
|
Text
02151020_abstract_id.pdf Download (1MB) | Preview |
|
Text
02151020_chapter_1.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
||
Text
02151020_chapter_3.pdf Restricted to Repository staff only Download (4MB) |
||
|
Text
02151020_bibliography.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Industri minyak kelapa sawit merupakan industri strategis dalam pembangunan perekonomian makro, serta memacu pertumbuhan ekonomi di pedesaan. Pengolahan minyak sawit di Pabrik Kelapa Sawit (PKS) harus dapat menghasilkan produk dengan kualitas yang tinggi dengan meningkatkan nilai tambah dari Crude Palm Oil (CPO) pada produknya. Kualitas CPO dipengaruhi oleh proses pemanenan Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit dan proses pengolahan pasca panen. Analisis pengendalian kualitas pada PKS dilakukan dengan metode Statistical Process Kontrol (SPC) pada kandungan CPO yang meliputi Free Faty Acid (asam lemak bebas), Moisture (kadar air) dan Dirt (kadar kotoran). Tiga variabel tersebut dianalisis dengan menggunakan Individual Moving Range (I-MR) Chart. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui variabilitas proses produksi harian. Berdasarkan analisis data diperoleh kapasitas produksi (????????) sebesar 0,333, yang berarti bahwa kapabilitas proses produksi sangat buruk sehingga perlu segera dilakukan tindakan perbaikan dalam proses produksi untuk mengatasi masalah tersebut.
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Subjects: | Q Science > QA Mathematics |
Divisions: | Jurusan Matematika dan Teknologi Informasi > Matematika |
Depositing User: | Admin Perpustakaan ITK |
Date Deposited: | 18 Mar 2020 06:21 |
Last Modified: | 13 Aug 2021 02:22 |
URI: | http://repository.itk.ac.id/id/eprint/190 |
Actions (login required)
View Item |